Sabtu, 09 April 2022

Lucinta Luna Tunjukkan Wajah Baru Usai Jalani Operasi: Cantik, Kan?

Selebgram Lucinta Luna akhirnya mengungkap wajah barunya usai menjalani operasi plastik. 


Lucinta Luna Tunjukkan Wajah Baru Usai Jalani Operasi: Cantik, Kan?

Untuk kali pertama Lucinta Luna melepas perban yang selama ini menutupi seluruh wajah dan kepalanya, kecuali mata, di kanal YouTube BW. "Cantik, kan?" tanya Lucinta Luna, seperti dikutip Kompas.com, Jumat (8/4/2022).

Sempat meledek mirip ondel-ondel, Boy William buru-buru mengakui bahwa Lucinta Luna tampak cantik usai menjalani operasi.

Ia lantas menyambut Lucinta Luna dengan nama panggung baru, yakni Luna Lisa. "Cantik banget, ladies and gentlemen, please welcome Luna Lisa!" teriak Boy sambil bertepuk tangan. Kini, wajah baru Lucinta Luna menjadi perbincangan hangat di media sosial.

Bahkan, potretnya pascaoperasi dengan pipi masih sedikit bengkak dibanjiri pujian. Sebagian warganet menganggap wajah baru Lucinta Luna mirip idol Kpop.



Ia ingin tampil dengan wajah baru seperti idolanya,

yaitu Lisa Blackpink. "Di Korea itu lagi tren sama yang namanya operasi head change. Orang nih ya, dari maaf-maaf ya bukan gue menghina, orang tuh yang tadinya jelek, bisa kok yang penting ada duit.

"Gue artis Indonesia yang pertama kali melakukan operasi itu, apalagi gue ngefans banget sama idola gue, Lisa Blackpink," ucapnya lagi. Adapun alasan Lucinta Luna melakukan operasi plastik lagi karena tak mau dijadikan sasaran hujatan.

Lucinta Luna Tunjukkan Wajah Baru Usai Jalani Operasi: Cantik, Kan?
Gue enggak mau seperti dulu lagi yang dijadiin badut, dihujat-hujat. Gue pengin the new kepala baru, the new wajah baru," .

"Good bye, LUCINTALUNA," 

"Cantik itu sakit (tidak), cantik itu nikmat."
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

BTemplates.com

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive